- Penguatan Kapasitas Mukim dan Gampong Dalam Pengelolaan Kawasan kerjasama dengan ICCO Netherland, periode November 2010 s/d Oktober 2013.
- Program Perlindungan Tanaman Endemik dan Pengembangan Kebun Rakyat di Kawasan Ekosistem Seulawah kerjasama dengan GEF (Agustus 2009-Juli 2010) .
- Program Forest People, Human Rights and Climate Change: putting rights and tenure into forest governance reform in Indonesia. Kerjasama dengan Forest People Program dan Yayasan Pusaka. 2011.
- Pemetaan Ruang Kelola Masyarakat Mukim Menuju Kedaulatan Mukim Atas Sumber Daya Alam, kerjasama dengan Samdhana Institute (Oktober 2010 sampai September 2011).
- Pendampingan Kelompok Tani Cot Lhee Sago Gampong Bak Sukon Aceh Besar dalam Penyelamatan Kawasan Hutan Cot Lhee Sagoe Aceh Besar, kerjasama dengan GEF (2011 – 2012)
- Konsolidasi Komunitas Mukim dan OMS Dalam Mendorong Pengakuan Kedaulatan Mukim dalam Kebijakan Strategis Daerah di Aceh, kerjasama dengan Samdhana 2012 (Oktober – Desember 2013)
- Memperkuat Aksi Konsolidasi dan Organisasi Masyarakat Sipil di Aceh dalam Mendorong Kebijakan Strategis yang mengakui Community Safeguard Berbasis Mukim-Gampong, kerjasama dengan Samdhana 2013 (April – November 2014)
Program Pengelolaan Sumber Daya Alam Pasca Tsunami
- Fasilitasi Gerakan Perlindungan Kayee Uno (Kayu Sarang Lebah) Berbasis Masyarakat di Kawasan Ekosistem Seulawah (2010 sampai sekarang). Sumber Dana Swadaya.
- Lokakarya dan Pelatihan Pemantauan REDD plus, kerjasama dengan Yayasan Pusaka Jakarta/ Forest People Forum (FPP) pada 26 – 28 April 2011 di Hotel Pade, Banda Aceh.
- Lokakarya Konsolidasi Tokoh Adat Mukim Kawasan Teunom dan Sekitarnya, kerjasama dengan Yayasan Pusaka Jakarta dan Mitra Alam Lestari Teunom pada 18 sd. 19 Juni 2011 di Teunom.
- Penguatan Kapasitas Mukim dan Gampong Dalam Pengelolaan Kawasan Tahap II, kerjasama dengan ICCO Nedherland, November 2010-Oktober 2013.
- Memfasilitasi Masyarakat dan Pemerintah Setempat Merebut Wilayah-Wilayah Kelola Hutan Melalui Koridor Kebijakan Yang Berlaku di Bengkulu, Riau dan Aceh (1 Desember 2010 s.d. 30 Juni 2011), kerja sama dengan Yayasan Wahana Bumi Hijau Sumatera Selatan, dengan dukungan Samdhana Institute.
- Organizer kegiatan Program Forest Peoples, Human Rights and Climate Change: putting rights and tenure into forest governance reforms in Indonesia untuk penyiapan masyarakat di Kawasan Ekosistem Ulu Masen Aceh, (Maret 2010 sampai dengan 31 Desember 2011). Kerjasama dengan Forest People Program Indonesia dan Yayasan Pusaka.
- Fasilitasi dan Asistensi Kelompok Konservasi Kawasan Cot Lhe Sagoe (K3C) dalam pelaksanaan Program Konservasi dan Pengembangan Cadangan Pangan Alternatif, yang didukung oleh GEF-SGP (November 2010 – Oktober 2011)
- Penguatan Kapasitas Mukim dan Gampong Dalam Pengelolaan Kawasan, kerjasama dengan ICCO Nedherland, Nopember 2008-Oktober 2010.
- Lokakarya Perubahan Iklim dan Sosialisasi Program REDD di Aceh. Kerjasama dengan Samdhana Foundation 18-19 Desember 2009
- Program Perlindungan Tanaman Endemik dan Pengembangan Kebun Rakyat di Kawasan Ekosistem Seulawah. Kerjasama dengan GEF Agustus 2009 – Juli 2010.
- Lokakarya Perubahan Iklim dan Sosialisasi Program REDD di Aceh. Kerjasama dengan Samdhana Foundation 18-19 Desember 2009.
- Training Community Organizer for Local NGO’s partner Sedha (Strenthening Democracy Human Rights In Aceh) kerjasama dengan DANIDA melalui Satunama Jogjakarta, February 2007.
- Perencanaan dan Pemetaan Gampong, kerjasama dengan JKPP, Bogor – ICCO Nedherland, April 2005 – April 2006. . (Dana dikelola bersama dengan JKPP Bogor)
- Mobile Library, kerjasama dengan USC – Satunama Yogyakarta, April 2005 – April 2006.
- Perencanaan dan Pemetaan Gampong Phase II, kerjasama dengan JKPP Bogor – ICCO Nedherland, August 2006 – February 2008. (Dana dikelola bersama dengan JKPP Bogor)
Program dan Kegiatan di Aceh Selatan
- Pemetaan Tataruang Kampung Ujung Karang, Mukim Lhok Pawoh, Kecamatan Sawang Aceh Selatan. (dana Swadaya YRBI dan Masyarakat). 2010-2011.
- Pemetaan Tataruang gampong Panton Luas, Mukim Trieng Meuduro, Kecamatan Sawang Aceh Selatan (bagian dari program kerjasama dengan ICCO tahun 2009).
- Training Tuha Peut (Badan Perwakilan Desa – BPD) berbasis Mukim di Kecamatan Sawang tahun 2010 (bagian dari program kerjasama dengan ICCO).
- Program konservasi melalui Penguatan Lembaga Adat dan Peningkatan Peran Perempuan, yang berlokasi di Kecamatan Sawang Aceh Selatan, kerjasama dengan YAPPIKA Jakarta. (1998-2000)
- Fasilitasi Pertemuan Imuem mukim dari Wilayah Aceh Selatan (April 2001)
Categories: